header-int

Kepala Desa Amin Jaya bersama Dinas PU melakukan survai lokasi pembangunan embung Desa Amin Jaya

Selasa, 11 Jul 2017, 16:16:21 WIB - 2231 View
Kepala Desa Amin Jaya bersama Dinas PU melakukan survai lokasi pembangunan embung  Desa Amin Jaya

Dinas PU(Pekerjaan Umum) bersama kepala desa amin jaya Alman Ryansyah melakukan peninjauan lokasi pembangunan embung di RT 03, Desa amin jaya. Embung ini nantinya akan dibangun di area perkebunan yang merupakan daerah rawa. Lokasi  Embung ini rencannya akan dibangun sebagai Penampungan air untuk mengatasi kekurangan air di musim kemarau.

 

Unidha Desa Amin Jaya, adalah Desa yang terletak di Kecamatan Pangkalan Banteng Kab. Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah
© 2025 Desa Amin Jaya Follow Desa Amin Jaya : Facebook Twitter Linked Youtube